Rabu, 4 Oktober 2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
Infomu
  • Beranda
  • Kabar
  • Peristiwa
  • Persyarikatan
  • Kampus
  • Ekonomi
  • Literasi
  • Kolom
  • Kesehatan
  • Muktamar 48
  • Redaksi
No Result
View All Result
Infomu
  • Beranda
  • Kabar
  • Peristiwa
  • Persyarikatan
  • Kampus
  • Ekonomi
  • Literasi
  • Kolom
  • Kesehatan
  • Muktamar 48
  • Redaksi
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
Home Pendidikan

Cerita 12 Siswa SD Muhammadiyah 4 Surabaya Dijamu Baik Siswa Jepang

Syaiful Hadi by Syaiful Hadi
15 Juni 2023
in Pendidikan
A A
0
SHARES
13
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Surabaya, InfoMu.co –  Cerita perjalanan 12 siswa terdiri dari siswa kelas 4,5, dan 6 international Students Exchange SD Muhammadiyah 4 Pucang Surabaya (Mudipat) ke Jepang masih menarik dibahas. Apalagi belakangan berita perjalanan bocil-bocil sekolah Indonesia piknik di Jepang menjadi viral.

Sebenarnya, perjalanan ke Jepang membutuhkan waktu satu hari. Berangkat naik pesawat terbang hari Jumat, 3 Juni 2023, pukul 08.00 dari Juanda International Airport (T2) transit ke Hongkong, lalu tiba di Haneda International Airport, Tokyo pukul 21.00 (waktu Tokyo). Rombongan berbayar mandiri dari siswa ini ke Jepang didampingi Edy Susanto MPd, Kepala SD Mudipat. Agenda di Jepang selama 9 hari, berakhir 11 Juni 2023.

Nah, ceritanya 12 siswa Mudipat akhirnya tercapai keinginannya untuk mengunjungi negara yang terkenal dengan budaya bersih, disiplin, tertib, dan mandiri dapat terwujud. Hal tersebut tidak lepas dari peran orangtua yang berharap anaknya bisa mencontoh karakter orang Jepang yang memiliki semangat belajar dan etos kerja yang tinggi.

Muhammad Al Fatih Morakawira, salah satu peserta Istudex dari kelas 5 itu merasa sangat bersyukur diberi kesempatan oleh kedua orang tuanya berangkat ke Jepang bersama teman-temannya”. Saya sangat senang dan bangga bisa belajar di beberapa sekolah di Jepang. Mereka sangat ramah dan baik hati”. Jelas anak yang memiliki hobi basket ini.

Tak beda dengan temannya, Arvin Arkananta K. (kelas 4 Cambridge International Program) merasa sangat senang bisa belajar dan bermain bersama”. “Saya baru bertemu dengan anak-anak Mito Eiko  Elementary School of Japan tapi rasanya seperti bertemu dengan teman lama”.

Ditanya kendala apa yang dihadapi pada saat berkomunikasi dengan siswa Jepang, siswa yang memiliki hobi bermain sepak bola itu menjawab, “saya bisa sedikit berbahasa Jepang. Namun sesekali saya menggunakan bahasa Inggris. Mereka paham apa yang saya sampaikan,” katanya.

Setelah belajar bersama di ruang kelas. Ada tawaran dari beberapa siswa Jepang untuk bermain sepak bola. Salah satu peserta, Aldi bertanya kepada Ustadz Edy, sapaan akrab Edy Susanto, yang menjadi pendamping tunggal Istudex Jepang itu.

“Pak Edy, apakah saya boleh bermain sepak bola bersama mereka (Siswa Mito Eiko Elementary School)?” tanya Aldi. Dijawab Ustadz Edy agar siswa Mudipat sabar menunggu.

Tak lama kemudian salah satu guru dari sekolah tersebut menyilahkan anak-anak Mudipat bermain di lapangan sepak bola. Spontan anak laki-laki dan perempuan dari kedua sekolah Mito Eiko dan Mudipat berlari menuju lapangan sepak bola yang tak jauh dari ruang belajar. (ES/Mul)

Bagikan ini:

  • Twitter
  • Facebook
Tags: sd muhammadiyah surabaya

Dapatkan informasi terupdate dan terkini seputar InfoMu dan jadilah yang pertama

Tidak Setuju
Syaiful Hadi

Syaiful Hadi

Related Posts

Pendidikan

Rektor UMMAH Menjadi Pembicara pada Peringatan 1 Abad Pondok Modern Darussalam Gontor

1 Oktober 2023
Pendidikan

Tujuh Sekolah Muhammadiyah Tandatangani MoU dengan Klantan Malaysia

29 September 2023
Pendidikan

LazisMu Medan Salurkan Beasiswa Mentari untuk Siswa SMA-I An-Nizam

28 September 2023
Pendidikan

Ketua PW Aisiyiyah Sumut Sampaikan Materi Kajian di MUI Karo Terakit Peranan Ormas Perempuan Islam

27 September 2023
Pendidikan

Prof. Irwan Akib, Hadiri Pembukaan Rakerwil Majelis Dikdasmen

24 September 2023
Kampus

UMSU Serahkan 125 Beasiswa Kartu Pintar Muhammadiyah

24 September 2023

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Komimnfo Sumut Ingatkan Perlunya Standarisasi Aplikasi Layanan Pemerintah

4 Oktober 2023

Rektor UMSU Sambut Tim OIC Alumni Laiden University Belanda dan Lepas Mahasiswa IISMA ke Malaysia

4 Oktober 2023

KPT : Advokat Harus Meningkatkan Integritas dan Profesionalitas

4 Oktober 2023

Hagia Sophia dan Palestina

4 Oktober 2023

Hadiri Simposium di Amerika Serikat, Sekum PP Muhammadiyah Beberkan Masalah Kebebasan Beragama di Indonesia

4 Oktober 2023

DEEP Dorong Diaspora Kader Persyarikatan Selamatkan Demokrasi Indonesia

4 Oktober 2023

Taqwaddin, Hingga September 2023 PT BNA Telah Periksa 544 Perkara Permintaan Banding

4 Oktober 2023
Infomu

© 2020 infoMU - Media Berkemajuan - Website by webmedan.com

Navigasi

  • Beranda
  • Kabar
  • Peristiwa
  • Persyarikatan
  • Kampus
  • Ekonomi
  • Literasi
  • Kolom
  • Kesehatan
  • Muktamar 48
  • Redaksi

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Kabar
  • Peristiwa
  • Persyarikatan
  • Kampus
  • Ekonomi
  • Literasi
  • Kolom
  • Kesehatan
  • Muktamar 48
  • Redaksi

© 2020 infoMU - Media Berkemajuan - Website by webmedan.com